Program Studi

Pendidikan Guru Madrasah Iptidaiyah

INSTITUT UMMUL QURO AL-ISLAMI BOGOR

VISI dan MISI


VISI

"Menjadi Program Studi PGMI yang Unggul, berkompetensi digital, dan berakhul karimah Berdasarkan nilai-nilai Ahlu Sunnah wal Jamaah Pada tahun 2030"

.

MISI

  1. Menyelenggarakan pendidikan guru madrasah berbasis kurikulum yang integratif untuk menghasilkan lulusan yang unggul secara profesional, keilmuan, keterampilan dan berkepribadian islam.
  2. Meningkatkan kompetensi, kualifikasi, dan profesionalisme dosen dan tenaga kependidikan Program Studi PGMI.
  3. Menjamin kualitas akademik dan non akademik dengan mengimplementasikan sistem penjaminan mutu internal program studi.
  4. Memberikan pelayanan akademik dan non akademik yang bermutu dan prima kepada seluruh mahasiswa Program Studi PGMI.

Stuktural Prodi Manajemen Pendidikan Islam

INSTITUT UMMUL QURO AL-ISLAMI BOGOR

Dr. Ahmad Idhofi, M.Pd.I.

Dekan FTIK

Ria Rizki Agustini, M.Pd.

Ketua Prodi PGMI

Willa Putri, M.Pd.

Sekertaris Prodi PGMI